Bahan-bahan

Serving portion
  • air
    100.0 ml
  • Bendico Cocoa Powder
    5.0 sdm
  • kental manis
    4.0 sdm
  • susu cair
    300.0 ml
  • es batu
    100.0 gram
  • Haan Vanilla Ice Cream
    1.0 bungkus
  • air es
    250.0 ml
  • Haan Wippy Cream
    50.0 gram
  • oreo biskuit
    1.0 bungkus

Cara membuat

  1. Panaskan air, Bendico Cocoa Powder dan kental manis, masak hingga semua larut dan tercampur rata, sisihkan.
  2. Mixer Haan Vanilla Ice Cream, Haan Wippy Cream dan air es hingga mengembang.
  3. Setelah mengembang masukan oreo biskuit yang sudah dihancurkan, aduk rata.
  4. Tuang kedalam wadah, dan simpan di dalam freezer.
  5. Tuang choco latte di bagian paling bawah gelas.
  6. Kemudian taruh es batu dan tuang susu cair.
  7. Berikan vanilla ice cream di atasnya

Tinggalkan komentar

Silakan Login atau Register untuk berkomentar